KEGIATAN PEMBAGIAN RAPORT SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2012-2013
Fri, 12/21/2012 - 13:32 — SMAN 1 BOGOR
Acara yang di mulai pukul 08.00 WIB dan berakhir pukul 11.00 WIB, diisi dengan acara :
Sambutan Komite sekolah Dr. Ir. Hj. Delima Azahari Darmawan, Msc, seputar hubungan pelaksanaan progmam sosialisasi SNMPTN 201
Samutan dari Kepala Sekolah SMA Negeri 1 Bogor, Drs. H. Surya Setiamulyana, M.Pd yang menyampaikan laporan program pembelajaran semester 5 dan program pengajaran semester 6, dan termasuk pelaksanaan Ujian Nasional Tahun Pelajaran 2012-2013
Sosialisali Program Teknis SNMPTN 2012 yang disampaikan oleh Dr. Ir. Ibnu Qoyim (Direktur Tingkat Persiapan IPB)
Sosialisasi Strategi memilih jurusan yang tepat di PTN disampaikan oleh : Prof. Dr.-Ing. Ir. Bambang Suharno dari Universitas Indonesia (Dari Dep Teknik Metalurgi dan Material).
Selain itu juga dillaksanakan bazar buku yang dilaksanakan di lapangan depan yang dilakukan oleh OSIS ELEKTRA